Dirlantas Dampingi Irwasum Polri Saat Pengecekan Kendaraan Dinas Polisi Lalu Lintas

    Dirlantas Dampingi Irwasum Polri Saat Pengecekan Kendaraan Dinas Polisi Lalu Lintas

    PALANGKA RAYA - Dirlantas Dampingi Irwasum Polri Saat Pengecekan Kendaraan Dinas Polisi Lalu LintasPALANGKA RAYA - Dirlantas Polda Kalteng RS. Handoyo, S.I.K., M.Si dampingi Irwasum Polri Komisaris Jenderal Polisi Drs. H. Ahmad Dofiri, M.Si. Saat pengecekan kendaraan dinas Ditlantas di Lapangan Barigas Mapolda Kalteng, Selasa (18/7/2023) pagi

    Dirlantas Polda Kalteng Kombes Pol R.S Handoyo, S.I.K., M.Si. mengatakan Pemeriksaan kendaraan dinas yang dilaksanakan oleh Irwasum Polri  ini bertujuan untuk mendukung pelaksanaan tugas dan pelayanan kepada masyarakat yang lebih Optimal. 

    “Pengecekan dan Pemeriksaan ini dilaksanakan dengan maksud untuk mengetahui kondisi fisik kendaraan dinas Ditlantas agar apabila diperlukan sewaktu-waktu kendaraan tersebut siap dipergunakan atau dioprasionalkan dengan kondisi yang baik, ” ucap Dirlantas 

    Ia juga mengatakan penggunaan ranmor dinas tersebut tidak lain untuk memeberikan pelayanan terbaik kepada masyarakat, terlebih dalam menjaga Harkamtibmas dan menjamin kamseltibcarlantas di wilayah hukum polda kalteng. 

    Selain itu juga pengecekan ini dilakukan untuk memastikan kelengkapan di Polda Kalteng guna menghadapi pengamanan pemilihan umum yang akan digelar pada tahun 2024 mendatang. 

     “Dengan dilakukannya pemeriksaan ini kita dapat mengetahui masih layak, atau butuh perbaikan. Juga diharapkan kepada personel yang diberi tanggung jawab pemegang ranmor dinas dapat menjaga dan merawat kendaraannya dengan baik. Sehingga nantinya dapat dipergunakan sebagai penunjang pelaksaan tugas-tugas Polantas kedepannya, ” tutupnya (*)

    palangka raya
    Indra Gunawan

    Indra Gunawan

    Artikel Sebelumnya

    Cek Kesiapan Hadapi Pemilu 2024, Irwasum...

    Artikel Berikutnya

    Bincang Santai Dengan Warga Kuala Jelai...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    TV Parlemen Live Streaming
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Panglima TNI Dampingi Menkopolkam Monitoring Pilkada Serentak Tahun 2024
    𝙰𝚍𝚟 𝙰𝚓𝚞𝚗𝚐 𝚂𝚞𝚊𝚗, 𝚂𝙷: 𝙿𝚎𝚛𝚔𝚎𝚋𝚞𝚗𝚊𝚗 𝙺𝚎𝚛𝚊𝚔𝚢𝚊𝚝𝚊𝚗 𝚃𝚒𝚗𝚐𝚔𝚊𝚝𝚔𝚊𝚗 𝙴𝚔𝚘𝚗𝚘𝚖𝚒 𝙺𝚎𝚕𝚞𝚊𝚛𝚐𝚊
    Tega,! PT Sarana Ventura Kalteng Usir Pemilik Rumah dan Telantarkan di Hutan  
    Layanan Gratis, Rumkit Bhayangkara Ikut Ramaikan Momen CFD Kota Palangka Raya
    Kejuaraaan Tenis Lapangan Kapolda Kalteng Cup 2024 Berlangsung Sengit, Ini Daftar Juaranya
    Pendiri PT BMB, Cornelis Anton: Itu Gajih Letambunan Bukan Dana Bantuan ke DAD Kalteng
    𝙰𝚍𝚟 𝙰𝚓𝚞𝚗𝚐 𝚂𝚞𝚊𝚗, 𝚂𝙷: 𝙿𝚎𝚛𝚔𝚎𝚋𝚞𝚗𝚊𝚗 𝙺𝚎𝚛𝚊𝚔𝚢𝚊𝚝𝚊𝚗 𝚃𝚒𝚗𝚐𝚔𝚊𝚝𝚔𝚊𝚗 𝙴𝚔𝚘𝚗𝚘𝚖𝚒 𝙺𝚎𝚕𝚞𝚊𝚛𝚐𝚊
    Ajung Suan,SH Hukum Bagi Kehidupan Bermasyarakat dan Bernegara
    Layanan Gratis, Rumkit Bhayangkara Ikut Ramaikan Momen CFD Kota Palangka Raya
    Demokrat dan PDI Perjuangan, Usung Nadalsyah dan SHD di Pilgub Kalteng
    Maju di Pilkada Kota Palangka Raya, Prof Andrie Elia Siap Dampingi Fairid Naparin
    Ajung Suan,SH Hukum Bagi Kehidupan Bermasyarakat dan Bernegara
    Jaga Kondisi Fisik Tetap Prima, Polda Kalteng Bagikan Bekal Kesehatan Berupa Obat dan Vitamin ke Personel Satgas OMP Telabang 
    Jurnalis Dipukul Oknum CH Mantan Anggota DPRD Pulpis Dipolisikan!
    Sidang Gugatan Cerai Oknum Cabub Gumas, KBH Mangkir Persidangan!
    Indra Gunawan: Pilkada Kalteng, Haruskah Agustiar Sabran Mundur Ketua DAD? 

    Ikuti Kami