Tingkatkan Kesadaran Berlalu Lintas Bagi Pelajar, Ditlantas Polda Kalteng Gelar Dikmas Lantas di SMP Al Ghazali

    Tingkatkan Kesadaran Berlalu Lintas Bagi Pelajar, Ditlantas Polda Kalteng Gelar Dikmas Lantas di SMP Al Ghazali

    PALANGKA RAYA -  Personel Ditlantas (Direktorat Lalu Lintas) Polda Kalteng yang tergabung dalam Operasi Patuh Telabang 2023 menggelar kegiatan Dikmas (Pendidikan Masyarakat) Lantas bertempat di SMP Ghajali, Jl. Rajawali VII Kota Palangka Raya, Selasa (11/07/2023) pagi. 

    Dirlantas Polda Kalteng Kombes Pol R.S. Handoyo, S.I.K., M.Si. mengatakan, kegiatan ini bertujuan untuk meningkatkan kesadaran lalu lintas di lingkup pendidikan.

    "Dikmas Lantas merupakan wadah untuk berbagi pengetahuan dan pengalaman tentang lalu lintas kepada para peserta didik. Harapannya, para pelajar dapat menjadi agen perubahan di sekolah masing-masing dan menyebarkan kesadaran lalu lintas kepada generasi muda, " rerang Handoyo. 

    Pada kesempatan itu, Ditlantas Polda Kalteng juga membagikan bingkisan kepada para pelajar yang aktif bertanya dan menjawab pada saat kegiatan berlangsung.(")

    palangka raya
    Indra Gunawan

    Indra Gunawan

    Artikel Sebelumnya

    Tingkatkan Disiplin Berlalu Lintas, Polda...

    Artikel Berikutnya

    Tinjau Personel dan Alutsista di lapangan,...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    TV Parlemen Live Streaming
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Panglima TNI Dampingi Menkopolkam Monitoring Pilkada Serentak Tahun 2024
    𝙰𝚍𝚟 𝙰𝚓𝚞𝚗𝚐 𝚂𝚞𝚊𝚗, 𝚂𝙷: 𝙿𝚎𝚛𝚔𝚎𝚋𝚞𝚗𝚊𝚗 𝙺𝚎𝚛𝚊𝚔𝚢𝚊𝚝𝚊𝚗 𝚃𝚒𝚗𝚐𝚔𝚊𝚝𝚔𝚊𝚗 𝙴𝚔𝚘𝚗𝚘𝚖𝚒 𝙺𝚎𝚕𝚞𝚊𝚛𝚐𝚊
    Ditlantas Polda Kalteng Gelar Dikmas Lantas Pada Kegiatan Kepramukaan se Provinsi Kalteng
    Hari Bhyangkara Ke-78, Polda Kalteng Bagikan 1500 Paket Bansos, Khinatan dan Operasi Celah Bibir Gratis
    Hari Buruh, BEM UPR Berbagi Sembako ke Pekerja Kebersihan Jalan 
    Polda Kalteng Gelar Acara Laporan Kesatuan Dan Penandatangan Memori Sertijab Kapolda
    𝙰𝚍𝚟 𝙰𝚓𝚞𝚗𝚐 𝚂𝚞𝚊𝚗, 𝚂𝙷: 𝙿𝚎𝚛𝚔𝚎𝚋𝚞𝚗𝚊𝚗 𝙺𝚎𝚛𝚊𝚔𝚢𝚊𝚝𝚊𝚗 𝚃𝚒𝚗𝚐𝚔𝚊𝚝𝚔𝚊𝚗 𝙴𝚔𝚘𝚗𝚘𝚖𝚒 𝙺𝚎𝚕𝚞𝚊𝚛𝚐𝚊
    Maju di Pilkada Kota Palangka Raya, Prof Andrie Elia Siap Dampingi Fairid Naparin
    Demokrat dan PDI Perjuangan, Usung Nadalsyah dan SHD di Pilgub Kalteng
    Ajung Suan,SH Hukum Bagi Kehidupan Bermasyarakat dan Bernegara
    Layanan Gratis, Rumkit Bhayangkara Ikut Ramaikan Momen CFD Kota Palangka Raya
    Ajung Suan,SH Hukum Bagi Kehidupan Bermasyarakat dan Bernegara
    Jaga Kondisi Fisik Tetap Prima, Polda Kalteng Bagikan Bekal Kesehatan Berupa Obat dan Vitamin ke Personel Satgas OMP Telabang 
    Jurnalis Dipukul Oknum CH Mantan Anggota DPRD Pulpis Dipolisikan!
    Sidang Gugatan Cerai Oknum Cabub Gumas, KBH Mangkir Persidangan!
    Indra Gunawan: Pilkada Kalteng, Haruskah Agustiar Sabran Mundur Ketua DAD? 

    Ikuti Kami